Hukum.umsida.ac.id – Kesadaran hukum merupakan fondasi penting dalam membangun masyarakat yang tertib, adil, dan berkeadilan. Namun, realitas di lapangan menunjukkan masih banyak masyarakat Indonesia yang disebut “buta hukum”, yakni tidak memahami hak maupun kewajiban dasar mereka dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Rendahnya literasi hukum ini tidak bisa dilepaskan dari minimnya pendidikan hukum sejak dini. Padahal,...Read More
Recent Comments